PUNGTUASI
1. Pentingnya PungtuasiBahasa dalam pengertian sehari-hari adalah bahasa lisan, sedangkan bahasa tulis adalah pencerminan dari bahasa lisan dalam bentuk simbol-simbol. Dalam bahasa lisan jelas terdengar bahwa kata-kata seolah-olah dirangkaikan satu sama lain, serta di sana-sini terdengar perhentian sebentar atau agak lama dengan suara manik atau menurun. Di samping itu masih terdapat ekspresi-ekspresi air muka, berupa mengerak-gerakkan alis mata, menggeleng-gelengkan kepala, mengangkat bahu, mengacungkan tangan, dan lain sebagainya.
(bersambung)